DPC GRIB Jaya Lampung Selatan Mengadakan Voli pantai Di Pantai Kedu Kalianda

Lampung Selatan, Lensanewstv - Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (DPC GRIB)Jaya Kabupaten Lampung Selatan Melakukan Voli pantai yang di Lakukan oleh Pimpinan Anak Cabang (PAC) Kecamatan Kalianda yang terlaksana di Pantai Kedu Kalianda pada Minggu 23/2/2025.

Acara tersebut di selenggarakan sebagai ajang silaturahmi antar PAC GRIB Jaya Kabupaten Lampung Selatan,acara voli tersebut di hadiri oleh  Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Lampung Selatan yang di wakili oleh Kabid Dispora bidang prestasi Bambang Arminanto,st ia berikan suport dan dukungan atas acara Voli pantai tersebut.

"Saya mewakili Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga(Dispora)Beliau mengucapkan selamat atas terlaksananya Voli pantai ini dan Beliau juga berpesan tadi untuk menjaga sportifitas dan keselamatan dan semoga semua  GRIB Jaya selalu Kompak, dan Beliau berterima kasih atas terlaksananya acara ini sebagai untuk mempromosikan wisata yang ada di Lampung Selatan ini.ucapnya 

Pada sambutan ketua DPC GRIB Jaya Kabupaten Lampung Selatan H.Sudarno yang di wakili oleh Wakil Ketua 1 Menyampaikan terima kasih atas kehadiran Kadis Dispora dan semua PAC GRIB Jaya Se-kabupaten Lampung Selatan yang turut hadir untuk meriahkan acara ini.

"Saya mewakili ketua DPC GRIB Jaya Bapak H.Sudarno mengucapkan terima kasih atas kehadiran Kadis Dispora Lampung Selatan ini adalah sebagai bentuk penghargaan bagi kami dan saya mengucapkan terima kasih juga kepada semua PAC GRIB Jaya Se-kabupaten Lampung Selatan yang turut hadir untuk meriahkan acara ini, ujarnya 

Acara ini di buka langsung oleh Ketua DPC GRIB Jaya Kabupaten Lampung Selatan H.Sudarno dengan di tandai dengan pemotongan pita yang di dampingi oleh Kadis Dispora Lampung Selatan dan Sekretaris DPC GRIB Jaya Lampung Selatan.

Untuk menentukan pemenang acara Voli pantai tersebut yang bergulir dari penyisihan hingga pinal yang di adakan dua Regu yaitu Putra dan putri.

Regu Putri juara 1 di Diraih oleh PAC Tanjung Bintang, Juara 2 di Raih oleh PAC Palas,dan Juara 3 di raih oleh PAC Kalianda.

Regu Putra Juara 1  Diraih oleh PAC Candipuro,Juara 2 di Raih oleh PAC Sragi Juara 3 di Raih oleh PAC Way Sulan.

Acara tersebut di sponsori oleh Tunas Honda Kalianda kabupaten Lampung Selatan dan Pantai Kedu Kalianda Kabupaten Lampung Selatan.

(Red, Hartasi)

SPONSOR
Lebih baru Lebih lama
SPONSOR